ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN PEMBERIAN AROMATERAPI LAVENDER UNTUK MENGURANGI MUAL MUNTAH PADA IBU HAMIL

Syenia Ergianto, - (2023) ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN PEMBERIAN AROMATERAPI LAVENDER UNTUK MENGURANGI MUAL MUNTAH PADA IBU HAMIL. LTA thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Syenia Ergianto - COVER.pdf

Download (73kB)
[img] Text
Syenia Ergianto - ABSTRAK.pdf

Download (900kB)
[img] Text
Syenia Ergianto - BAB I.pdf

Download (877kB)
[img] Text
Syenia Ergianto - BAB V.pdf

Download (801kB)
[img] Text
Syenia Ergianto - DAFUS.pdf

Download (951kB)

Abstract

Mual muntah merupakan suatu keadaan mual yang terkadang disertai muntah dengan frekuensi kurang dari 5 kali dalam sehari pada ibu hamil, mual muntah merupakan gejala awal dan menyebabkan stress pada ibu hamil apabila tidak segera ditangani akan timbulnya mual muntah berlebih (hiperemesis gravidarum) sehingga terjadinya dehidrasi, menurunnya berat badan, kurangnya nutrisi pada tumbuh kembang janin terganggu serta kematian ibu hamil. Tujuan asuhan ini untuk mengetahui efek pemberian aromaterapi lavender untuk mengurangi mual muntah pada ibu hamil. Metode asuhan ini menilai mual muntah pada ibu hamil dengan menggunakan kuisioner Rhodes sebelum dan sesudah pemberian aromaterapi lavender selama 1 minggu dengan cara meneteskan 4 tetes pada kapas dihirup selama + 20 menit dengan jarak hidung dan kapas 20 cm sebanyak 2 kali dalam sehari saat istirahat siang dan sebelum tidur malam. Hasil asuhan menunjukan rata-rata mual muntah yaitu 7,2, Disimpulkan bahwa aromaterapi lavender dapat menjadi alternatif untuk mengurangi mual muntah pada ibu hamil.

[error in script]
Item Type: Thesis (LTA)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorMeti Fatimah, -NIDN0413018703
Additional Information: Hardcopy: LTA.0164
Uncontrolled Keywords: Mual Muntah, Aromaterapi Lavender
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 26 Aug 2024 03:54
Last Modified: 26 Aug 2024 03:54
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/2178

Actions (login required)

View Item View Item