PROFIL KECEMASAN SOSIAL SANTRI DAN IMPLIKASINYA TERHADAP LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING (Studi Deskriptif pada Santri di Pondok Pesantren AT- TAJDID ISLAMIC BOARDING SCHOOL di Kabupaten Tasikmalaya Tahun Ajaran 2022/2023)

Hilda Aliftia Firdausi, - (2023) PROFIL KECEMASAN SOSIAL SANTRI DAN IMPLIKASINYA TERHADAP LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING (Studi Deskriptif pada Santri di Pondok Pesantren AT- TAJDID ISLAMIC BOARDING SCHOOL di Kabupaten Tasikmalaya Tahun Ajaran 2022/2023). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Hilda Aliftia F - COVER.pdf

Download (24kB)
[img] Text
Hilda Aliftia F - ABSTRAK.pdf

Download (763kB)
[img] Text
Hilda Aliftia F - BAB I.pdf

Download (854kB)
[img] Text
Hilda Aliftia F - BAB V.pdf

Download (761kB)
[img] Text
Hilda Aliftia F - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (845kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil Kecemasan Sosial Santri di Pondok Pesantren AT-Tajdid Islamic Boarding School Kabupaten Tasikmalaya sebagai tolak ukur untuk merancang layanan bimbingan dan konseling untuk mereduksi kecemasan sosial pada siswa. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan deskriptif kuantitatif dalam mengungkapkan gambaran kecemasan sosial santri. Ini dilakukan kepada seluruh santri yakni kelas VII, kelas VIII, kelas IX, kelas X, dan kelas XI, dengan jumlah populasi keseluruhan berjumlah 226 santri. Alat ukur yang digunakan berupa kuesioner yang merujuk kepada grand teori dari La Greca dan Lopez (1998) yang dirancang oleh peneliti pada tahun 2023. Dalam penelitian ini sampel yang diperoleh berjumlah 226 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kecemasan sosial pada santri di Pondok Pesantren AT-Tajdid Islamic Boarding School dari jumlah 226 santri, diperoleh skor kategori rendah dengan persentase 7% (15 orang santri), pada kategori sedang dengan persentase 88% (200 orang santri), dan kategori tinggi memperoleh skor terbanyak yaitu 5% (11 orang santri).

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorDewang Sulistiana, -NIDN0423098602
Thesis advisorAgung Nugraha, -NIDN0026128602
Additional Information: Hardcopy: SKP.BK 0183
Uncontrolled Keywords: Kecemasan Sosial , Remaja, Bimbingan dan Konseling
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Bimbingan Konseling
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 26 Oct 2023 08:07
Last Modified: 26 Oct 2023 08:07
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1697

Actions (login required)

View Item View Item