HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT PADA PENDERITAAN SKIZOFRENIA DI PUSKESMAS SUKARATU KAB. TASIKMALAYA

Hendi Permana, - (2022) HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT PADA PENDERITAAN SKIZOFRENIA DI PUSKESMAS SUKARATU KAB. TASIKMALAYA. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Hendi Permana - COVER.pdf

Download (91kB)
[img] Text
Hendi Permana - ABSTRAK.pdf

Download (812kB)
[img] Text
Hendi Permana - BAB I.pdf

Download (924kB)
[img] Text
Hendi Permana - BAB VII.pdf

Download (811kB)
[img] Text
Hendi Permana - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (944kB)

Abstract

Skizofrenia adalah jenis gangguan jiwa kronis yang membutuhkan pengobatan dan perawatan dalam jangka waktu yang lama, pravalensi skizofrenia tahun 2018mengalami peningkatan sebenyak 7 permil dibanding tahun 2013 yang hanya 1,7permil. Penyebab yang terjadi karena ketidakpatuhan pasien minum obat.Keluarga berperan penting dalam memberikan dukungan bagi pasien skizofrenia untuk patuh dalam mengkonsumsi obat. Skizofrenia dalam proses pengobatannyauntuk meningkatkan kepatuhan minum obat tidak terlepas dari dukungankeluarga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan minum obat pada penderita skizofrenia. Metode penelitian iniadalah metode deskriptif dengan jenis korelasional. Sampel adalah keluarga dariklien skizofrenia sebanyak 56 orang yang diperoleh dengan teknik purposive sampling. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner kemudian dianalisismenggunakan uji chi squere. Hasil penelitian didapatkan dukungan keluarga yangdiberikan keluarga kepada pasien skizofrenia di Puskesmas Sukaratu termasuk baik (62.5%). Kepatuhan minum obat pada pasien skizofrenia di PuskesmasSukaratu termasuk patuh (57.1%). Hasil uji statistic didapatkan ada hubungandukungan keluarga dengan kepatuhan minum obat pada pasien skizofrenia di Puskesmas Sukaratu dengan p value 0,000 (p= <0,05). Kesimpulan dari penelitain ini terdapat hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan minum obat pada penderita skizofrenia di puskesmas sukaratu. Oleh karena itu keluarga disarankan dapat meningkatkan dukungannya baik berupa informasi, emosi, penghargaan maupun instrumental agar klien skizofrenia patuh dalam minum obat.

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorNia Restiana, -NIDN0423067601
Thesis advisorRosy Rosnawanty, -NIDN0406077701
Thesis advisorZainal Muttaqin, -NIDN0420058307
Additional Information: Hardcopy: SKP 1265
Uncontrolled Keywords: Dukungan keluarga, Kepatuhan, SKizofrenia
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Admin Perpus
Date Deposited: 04 Oct 2023 02:30
Last Modified: 04 Oct 2023 02:30
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1648

Actions (login required)

View Item View Item