PENGARUH ADIKSI SMARTPHONE TERHADAP PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA SMA MUHAMMADIYAH TASIKMALAYA

Sofia Rahma Munawwaroh, - (2023) PENGARUH ADIKSI SMARTPHONE TERHADAP PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA SMA MUHAMMADIYAH TASIKMALAYA. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Sofia Rahma - COVER.pdf

Download (36kB)
[img] Text
Sofia Rahma - ABSTRAK.pdf

Download (927kB)
[img] Text
Sofia Rahma - BAB I.pdf

Download (883kB)
[img] Text
Sofia Rahma - BAB V.pdf

Download (887kB)
[img] Text
Sofia Rahma - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (932kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh adiksi smartphone terhadap prokrastinasi akademik pada siswa SMA Muhammadiyah Tasikmalaya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan termasuk pada penelitian korelasional. Sampel dalam penelitian ini yaitu siswa SMA Muhammadiyah Tasikmalaya yang berjumlah 184 siswa. Sampel dalam penelitian ini menggunakan sampel jenuh karena jumlah populasi yang relatif kecil sehingga menggunakan seluruh populasi untuk dijadikan sampel. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini yaitu Skala Adiksi Smartphone (SAS) dan Skala Prokrastinasi Akademik (APS). Hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa adiksi smartphone berpengaruh signifikan terhadap prokrastinasi akademik. Adiksi smartphone memberikan pengaruh terhadap prokrastinasi akademik sebesar 0,216 atau setara dengan 21,6%. Hasil tersebut menunjukkan bahwa adiksi smartphone memberikan pengaruh terhadap prokrastinasi akademik pada siswa SMA Muhamamdiyah Tasikmalaya sebesar 21,6% sedangkan 78,4% dipengaruhi oleh variabel lain.

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorDewang Sulistiana, -NIDN0423098602
Thesis advisorMuhammad Muhajirin, -NIDN0418039101
Additional Information: Hardcopy: SKP.BK 0221
Uncontrolled Keywords: Adiksi Smartphone, Prokrastinasi Akademik, Siswa
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Bimbingan Konseling
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 04 Mar 2024 04:22
Last Modified: 04 Mar 2024 04:22
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1903

Actions (login required)

View Item View Item