ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU POST OPERASI SECTIO CAESAREA DENGAN PENERAPAN RELAKSASI BENSON DALAM PEMEMENUHI KEBUTUHAN AMAN NYAMAN: NYERI LITERATUR REVIEW

Ena Trijayanti, - (2022) ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU POST OPERASI SECTIO CAESAREA DENGAN PENERAPAN RELAKSASI BENSON DALAM PEMEMENUHI KEBUTUHAN AMAN NYAMAN: NYERI LITERATUR REVIEW. KTI thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Ena Trijayanti - COVER.pdf

Download (65kB)
[img] Text
Ena Trijayanti - ABSTRAK.pdf

Download (755kB)
[img] Text
Ena Trijayanti - BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Ena Trijayanti - BAB V.pdf

Download (755kB)
[img] Text
Ena Trijayanti - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (878kB)

Abstract

Sectio Caesarea (SC) adalah prosedur bedah untuk pelahiran janin dengan insisi melalui abdomen dan uterus. Masalah yang paling mendominasi pada post SC adalah nyeri yang berdampak pada pemenuhan kebutuhan aktifitas sehari-hari. Salah satu penanganan non farmakologi yang dapat dilakukan oleh perawat secara mandiri dengan memberikan relaksasi benson. Tujuan karia tulis ilmiah ini untuk menggambarkan asuhan keperawatan ibu post SC dengan penerapan relaksasi benson dalam pemenuhan kebutuhan aman nyaman;nyeri berdasarkan litertur review dengan menelaah dari berbagai sumber buku teks, 3 artikel dan asuhan keperawatan melalui penelusuran search engine google scholar. Telaah dilakukan berdasarkan PICOT dan proses keperawatan. Hasil didapatkan pada tahap pengkajian data fokus klien mengeluh nyeri pada luka operasi sehingga diagnosa keperawatan yang muncul nyeri akut b.d agen pencedraan fisik Intervensi dengan penerapan relaksasi benson yaitu dilakukan dalam waktu 10-20 menit setiap 2 jam sebelum atau sesudah makan Evaluasi didapatkan adanya penurunan skala nyeri setelah diberikan tindakan relaksasi benson. Disarankan bagi perawat untuk menerapkan relaksasi benson untuk menurunkan nyeri post SC.

[error in script]
Item Type: Thesis (KTI)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorNeni Nuraeni, -NIDN0421047702
Thesis advisorFitri Nurlina, -NIDN0409049203
Thesis advisorZainal Muttaqin, -NIDN0420058307
Additional Information: Hardcopy: KTI.1626
Uncontrolled Keywords: Ibu post SC, relaksasi benson, nyeri akut
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Keperawatan
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 23 Jun 2023 06:33
Last Modified: 23 Jun 2023 06:33
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1539

Actions (login required)

View Item View Item