Faizal Syabani, - (2017) Pengaruh Murotal Terhadap Nyeri Pada Kanker Payudara Di Rumah Sakit Singaparna Medikal Citra Utama. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.
Text
1. COVER Faizal Syabani.pdf Download (41kB) |
|
Text
2. ABSTRAK Faizal Syabani.pdf Download (650kB) |
|
Text
3. BAB I Faizal Syabani.pdf Download (700kB) |
|
Text
9. BAB VII Faizal Syabani.pdf Download (648kB) |
|
Text
10. DAFTAR PUSTAKA Faizal Syabani.pdf Download (688kB) |
Abstract
Kanker payudara merupakan pertumbuhan sel yang abnormal pada sel-sel jaringan payudara. Penanganan nyeri pada pasein kanker payudara selama ini masih menggunakan terapi farmakologi, sedangkan terapi non farmakologi masih sedikit digunakan. Terapi nonfarmakologi salah satunya yaitu distraksi mendengarkan murotal. Dampak dari nyeri yang tidak ditangangani pada pasien kanker anatara lain mengakibatkan menghambat kelancaran aktivitas pasien sehari-hari meliputi gangguan tidur dan gangguan makan. Penelitian terkait dengan penanganan nyeri nonfarmakologi pada pasien kanker payudara masih kurang, padahal sangat penting. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh murotal terhadap nyeri pada pasien kanker payudara di Rumah Sakit Singaparna Medikal Citra Utama. Penelitian ini menggunakan quasi eksperimen one group pretest-postest. Pengambilan sampel purposive sampling dengan jumlah sampel 24 orang. Pengumpulan data dengan menggunakan numeric pain rating scale .Hasil penelitian menunjukan bahwa rerata nyeri sebelum murotal 5,08. Rerata nyeri sesudah murotal 2,38. Terdapat pengaruh murotal terhadap nyeri pada pasien kanker payudara di Rumah Sakit Singaparna Medikal Citra Utama dengan p Value 0,000. Berdasar hasil tersebut bahan pertimbangan bagi perawat dalam pemberian asuhan keperawatan pada pasien kanker payudara dengan menggunakan intervensi murotal untuk menurunkan skala nyeri yang dirasakan pasien.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Additional Information: | HARDCOPY (SKP.0715) | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Murotal , nyeri, kanker payudara | |||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan | |||||||||
Depositing User: | Pustakawan UMTAS ,- | |||||||||
Date Deposited: | 09 Jun 2023 01:13 | |||||||||
Last Modified: | 22 Jun 2023 06:29 | |||||||||
URI: | http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1399 |
Actions (login required)
View Item |