GAMBARAN KECERDASAN EMOSIONAL PADA MAHASISWA TINGKAT I DIPLOMA 3 KEPERAWATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TASIKMALAYA - (SKP 0961)

Tuti Alawiyah, - (2020) GAMBARAN KECERDASAN EMOSIONAL PADA MAHASISWA TINGKAT I DIPLOMA 3 KEPERAWATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TASIKMALAYA - (SKP 0961). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (117kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (139kB)
[img] Text
BAB VII.pdf

Download (109kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKAN.pdf

Download (108kB)

Abstract

Kecerdasan Emosional adalah kecerdasan yang harus dimiliki oleh mahasiswa tingkat 1 Diploma 3 keperawatan. Karena Mahasiswa D3 keperawatan tingkat 1 dihadapkan berbagai tuntutan seperti tugas-tugas yang menumpuk, mulai praktik dilapangan seperti di rumah sakit atau puskesmas, dan itu semua berkaitan dengan aspek aspek kecerdasan emosional, yaitu kemampuan seseorang untuk memahami emosi, mengelola emosi, memotivasi diri, empati dan membina hubungan sosial. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahuinya gambaran kecerdasan emosional pada mahasiswa tingkat 1 Diploma 3 keperawatan universitas muhammadiyah tasikmalaya. Jenis penelitian yang digunakan adalah Deskriptif Kuantitatif, populasi dari penelitian ini adalah sebanyak 65 orang, teknik sampel yang digunakan probability sampling (Simple random sampling) dengan jumlah sampel 39 orang, instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kuesioner (angket) dalam bentuk google form. Analisa data dalam penelitian ini adalah analisa Univariat. Hasil dari penelitian menunjukkan kecerdasan emosonal pada mahasiswa tingkat 1 Diploma 3 keperawatan universitas muhammadiyah tasikmalaya sebagian besar ada dikategori kurang (51,3%). Selain itu dalam indikator mengenali emosi sebagian besar berada dalam kategori kurang (51,35), indikator mengelola emosi sebagian besar dalam kategori baik (56,4% ), indikator memotivasi dir sebagian besar dalam kategori baik (64,1%), indikator empati sebagian besar dalam kategori kurang (66,7% ) dan membina hubungan sebagian besar dalam kategori Baik (51,3% ). Kesimpulan untuk kecerdasan emosional pada mahasiswa tingkat 1 D3 Keperawatan Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya sebagian besar kurang. Saran khususnya Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya Untuk melakukan pelatihan soft skill, bagi mahasiswa agar bisa meningkatkan kecerdasan emosional sehingga bisa menciptakan lulusan yang berkualitas.

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorIda Rosidawati, -NIDN0408108604
Thesis advisorNeni Sholihat, -NIDN0423017401
Uncontrolled Keywords: Kecerdasan Emosional, Keperawatan, Mahasiswa.
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 09 Sep 2021 07:43
Last Modified: 19 May 2023 02:40
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/555

Actions (login required)

View Item View Item