Agrissha Meidianty Rahayu, - (2020) PROFIL KEBAHAGIAAN REMAJA DI PANTI ASUHAN TASIKMALAYA SERTA IMPLIKASI TERHADAP LAYANAN KONSELING - (SKP.BK 0037). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.
Text
ABSTRAK.pdf Download (432kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (543kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (438kB) |
|
Text
DAFTAR_PUSTAKA.pdf Download (492kB) |
Abstract
Penelitian terkait profil kebahagiaan remaja ini bertujuan untuk mendeskripsikan kebahagiaan sehingga terciptanya beberapa solusi untuk meningkatkan kebahagiaan remaja secara umum yang tumbuh di dalam panti asuhan. Selain masih kurangnya peneliti dalam bidang kebahagiaan dengan sampel remaja, kasus kurangnya adaptasi dalam beberapa aspek kehidupan yang dialami para remaja panti asuhan hingga depresi yang semakin meningkat dikalangan para remaja mendorong penulis untuk meneliti kebahagiaan dialami para remaja. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan studi deskriptif dan desain statistik deskriptif. Alat pengukuran data menggunakan angket kuesioner yang telah dikonstruk berdasarkan angket Authentic Happiness Inventory Martin Seligman yang terbaru. Populasi penelitian adalah seluruh remaja yang berada di panti sosial asuhan anak Tasikmalaya yang berjumlah 92 orang. Hasil penelitian menunjukkan: Secara umum tingkat kebahagiaan remaja di panti sosial asuhan anak di kota Tasikmalaya berada pada kategori sedang; berdasarkan jenis kelamin berada kategori sedang serta tidak terdapat perbedaan antara keduanya Rekomendasi bagi pengurus panti sosial asuhan anak di kota Tasikmalaya adalah rancangan pelaksanaan layanan bimbingan dan konseling berbasis program resiliensi penn yang telah tercantum pada penelitian ini dapat diimplementasikan oleh pengurus panti sosial asuhan anak di kota Tasikmalaya untuk meningkatkan kebahagiaan pada remaja di panti sosial asuhan anak.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | kebahagiaan, remaja, panti asuhan, program reiliensi penn | |||||||||
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Bimbingan Konseling | |||||||||
Depositing User: | Tsani Karimah | |||||||||
Date Deposited: | 08 Jun 2021 03:51 | |||||||||
Last Modified: | 25 May 2023 08:15 | |||||||||
URI: | http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/282 |
Actions (login required)
View Item |