HUBUNGAN CITRA TUBUH DENGAN POLA MAKAN PADA SISWI KELAS 10 DI SMK BINA PUTERA NUSANTARA KOTA TASIKMALAYA

Farissa Nurussa'adah, - (2023) HUBUNGAN CITRA TUBUH DENGAN POLA MAKAN PADA SISWI KELAS 10 DI SMK BINA PUTERA NUSANTARA KOTA TASIKMALAYA. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Farissa Nurussa'adah - COVER.pdf

Download (153kB)
[img] Text
Farissa Nurussa'adah - ABSTRAK.pdf

Download (984kB)
[img] Text
Farissa Nurussa'adah - BAB I.pdf

Download (954kB)
[img] Text
Farissa Nurussa'adah - BAB VII.pdf

Download (871kB)
[img] Text
Farissa Nurussa'adah - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (942kB)

Abstract

Adanya perubahan- perubahan fisik yang terjadi pada remaja seperti bertambahnya berat badan dapat mengakibatkan remaja merasa tidak puas terhadap tubuhnya sehingga dapat mempengaruhi pola makan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui hubungan citra tubuh dengan pola makan pada siswi kelas 10 di SMK Bina Putera Nusantara kota Tasikmalaya. Penelitian ini menggunakan deksritif korelasi sederhana dengan metode cross sectional. Sampel pada penelitian ini ialah siswi yang berjumlah 57 responden yang dipilih menggunakan Teknik probability sampling dengan Proportionate Satified Random Sampling untuk pengambilan sampel perwakilan dari setiap jurusan. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan analisis yang digunakan adalah uji Chi – square untuk mengetahui hubungan citra tubuh dengan pola makan. Hasil penelitian dari 57 responden diperoleh sebagian besar yaitu Mayoritas responden memiliki citra tubuh negatif sebanyak 32 (56.1%) dan pola makan kurang baik sebanyak 35 (61.4%).Hasil uji statistik menunjukan tidak ada nilai cel kurang dari 5% maka di peroleh nilai Fisher’s Exact Test p=0.000, maka dapat disimpulkan bahwa Ha di terima berarti terdapat hubungan antara citra tubuh dengan pola makan pada siwi kelas 10 Di SMK Bina Putera Nusantara Kota Tasikmalaya. Hasil penelitian ini di harapkan dapat menambah pengetahuan dan meningkatkan rasa percaya diri pada penampilan karena pada masa remaja ialah masa pertumbuhan dan perkembangan dan di butuhkan nutrisi yang seimbang dengan melakukan pola makan yang baik.

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorMuhammad Saefulloh, -NIDN0002057601
Thesis advisorIndra Gunawan, -NIDN0425059201
Thesis advisorZainal Muttaqin, -NIDN0420058307
Additional Information: Hardcopy: SKP 1398
Uncontrolled Keywords: Remaja, Citra Tubuh, Pola Makan
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 27 Dec 2024 03:44
Last Modified: 27 Dec 2024 03:44
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/2343

Actions (login required)

View Item View Item