ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK DENGAN PENERAPAN TERAPI KOMPRES HANGAT AIR REBUSAN SERAI UNTUK MENURUNKAN INTENSITAS NYERI PADA PASIEN RHEMATOID ARTHIRITIS

Yeni Nuraeni, - (2022) ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK DENGAN PENERAPAN TERAPI KOMPRES HANGAT AIR REBUSAN SERAI UNTUK MENURUNKAN INTENSITAS NYERI PADA PASIEN RHEMATOID ARTHIRITIS. KTI thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Yeni Nuraeni - COVER.pdf

Download (182kB)
[img] Text
Yeni Nuraeni - ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Yeni Nuraeni - BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Yeni Nuraeni - BAB V.pdf

Download (898kB)
[img] Text
Yeni Nuraeni - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Arthrtitis Rheumatoid merupakan suatu penyakit autoimun dimana pada lapisan persendian mengalami peradangan sehingga menyebabkan rasa nyeri, kekakuan, kelemahan, kemerahan, bengkak dan panas, penyakit terjadi antara umur 20–50 tahun. Salah satu solusinya yaitu dengan memberikan terapi kompres hangat air rebusan serai. Serai dapat menurunkan nyeri sendi, dengan pemberian minyak atsiri yang terkandung dalam serai tersebut. Tujuan karya tulis ilmiah ini adalah untuk mengetahui asuhan keperawatan gerontik dengan penerapan terapi kompres hangat serai untuk menurunkan nyeri pada pasien rheumatoid arhritis. Metode yang digunakan yaitu literature review, teks book dan telaah jurnal. Berdasarkan telaah tiga artikel jurnal pengkajian pada pasien lansia dengan rheumatoid arthritis yaitu mengeluh nyeri, kekakuan sendi, kemerahan, gelisah dan bengkak. Diagnosa keperawatan yang diangkat sebagai masalah utama adalah nyeri kronis (b.d) kondisi muskuloskeletal kronis. Perencanaan yang dilakukan adalah memberikan terapi kompres hangat air rebusan serai. Pelaksanaan dilakukan 6x dalam 3 hari dengan durasi 20 menit. Evaluasi menunjukan adanya menurunan nyeri sesuai kriteria hasil, penerapan terapi kompres hangat air rebusan serai terbukti lebih efektif untuk mengurangi intensitas nyeri dengan p value = 0,000. Kompres hangat air rebusan serai bisa dijadikan alternatif untuk menurunkan intensitas nyeri pada lansia dengan rheumatoid arthritis.

[error in script]
Item Type: Thesis (KTI)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorLilis Lismayanti, -NIDN0019067201
Thesis advisorMiftahul Falah, -NIDN0417049202
Thesis advisorUbad Badrudin, -NIDN0416036303
Additional Information: Hardcopy: KTI.1628
Uncontrolled Keywords: Rheumatoid arthritis, Terapi kompres hangat air rebusan serai
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Keperawatan
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 23 Jun 2023 08:01
Last Modified: 23 Jun 2023 08:01
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1541

Actions (login required)

View Item View Item