HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEMAMPUAN KETERAMPILAN SOSIAL ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (TUNARUNGU) DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) AISYIYAH CICARIANG KAWALU KOTA TASIKMALAYA

Iim Nurhalimah, - (2017) HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEMAMPUAN KETERAMPILAN SOSIAL ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (TUNARUNGU) DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) AISYIYAH CICARIANG KAWALU KOTA TASIKMALAYA. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
COVER IIM NURHALIMAH.pdf

Download (31kB)
[img] Text
ABSTRAK IIM NURHALIMAH.pdf

Download (652kB)
[img] Text
BAB I IIM NURHALIMAH.pdf

Download (782kB)
[img] Text
BAB VII IIM NURHALIMAH.pdf

Download (658kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA IIM NURHALIMAH.pdf

Download (712kB)

Abstract

Perkembangan anak termasuk didalamnya kemampuan keterampilan anak berkebutuhan khusus (tunarungu) salah satunya dipengaruhi oleh dukungan keluarga. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kemampuan keterampilan sosial anak berkebutuhan khusus (tunarungu) di SLB Aisyiyah Cicariang Kawalu Kota Tasikmalaya. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif korelasi dengan pendekatan crossectional.Populasi dalam penelitian ini seluruh anak tunarungu yang berada di SLB Aisyah Ciacariang Kawalu Kota Tasikmalaya sebanyak 32 anak, dengan teknik total sampling. Hasil penelitian menunjukan dukungan keluarga kepada anak berkebutuhan khusus (tunarungu) untuk variabel dukungan informasional sebagian besar tidak mendukung sebanyak 53,1%, dukungan penghargaan keluarga sebagian besar tidak mendukung sebanyak 62,5%, dukungan instrumental keluarga sebagian besar mendukung sebanyak 59,4%, dukungan emosional keluarga sebagian besar mendukung sebanyak 56,2%, dukungan sosial keluarga sebagian besar tidak mendukung sebanyak 56,2% dan kemampuan keterampilan sosial anak berkebutuhan khusus (tunarungu) sebagian besar tidak terampil sebanyak 59,4%. Hasil uji statistik menggunakan chi square diperoleh nilai p-value lebih kecil dari nilai alfa 0,05. Saran bagi institusi keperawatan Penelitian ini diharapkan menjadi referensi dalam bidang keperawatan, khususnya keperawatan anak dan keperawatan keluarga yang berguna dalam mengembangkan perencanaan keperawatan kepada masyrakat khususnya lingkungan anak berkebutuhan khusus.

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorSaryomo, -NIDN0417036701
Thesis advisorAsep Setiawan, -NIDN0405067102
Additional Information: HARDCOPY (SKP.0718)
Uncontrolled Keywords: Anak berkebutuhan khusus (tunarungu), keterampilan sosial, dukungan keluarga
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Pustakawan UMTAS ,-
Date Deposited: 12 Jun 2023 01:44
Last Modified: 22 Jun 2023 06:57
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1444

Actions (login required)

View Item View Item