ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN TERAPI BERMAIN (MEWARNAI) PADA ANAK USIA 4-6 TAHUN (PRASEKOLAH) UNTUK MENGURANGI STRES HOSPITALISASI - (KTI.1453)

Ivan Adhitya Pratama, - (2019) ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN TERAPI BERMAIN (MEWARNAI) PADA ANAK USIA 4-6 TAHUN (PRASEKOLAH) UNTUK MENGURANGI STRES HOSPITALISASI - (KTI.1453). KTI thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
ABSTRAK IVAN ADITHYA PRATAMA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I IVAN ADITHYA PRATAMA_1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB V IVAN ADITHYA PRATAMA_1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA IVAN ADITHYA PRATAMA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Hospitalisasi adalah yaitu merupakan proses perawatan yang dilakukan di rumah sakit dan dapat menimbulkan trauma juga stres pada anak yang baru mengalam perawatan di rumah sakit. Dampak Hospitalisasi pada anak akan berbeda beda sesuai dengan usia dan pengalaman sakit atau di rawat di rumah sakit, support system, serta keterampilan koping dalam menangani stres. Salah satu cara untuk mengurangi dampak kecemasan hospitalisasi yang di alami anak selama menjalani perawatan yaitu dengan terapi bermain mewarnai. Tujuan asuhan keperawatan ini untuk mengetahui penurunan tingkat kecemasan pada anak usia 4-6 tahun. Rancangan studi kasus ini menggunakan model deskriptif. Metode pengumpulan data ini menggunakan metode wawancara dan skala Visual Affectife Scale (VFAS). Hasil penelitian menunjukan terdapat penurunan tingkat kecemasan pada 2 responden setelah dilakukan tindakan terapi bermain mewarnai pada anak usia 6 tahun yang mengalami stres hospitalisasi di Ruang Melati 5 RSUD. Dr Soekardjo Kota Tasikmalaya. Kesimpulan : diperloeh hasil penurunan tingkat kecemasan setelah dilakukan terapi bermain mewarnai pada anak dengan stres hospitalisasi di ruang 5 RSUD. Dr Soekardjo Kota Tasikmalaya

[error in script]
Item Type: Thesis (KTI)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorSri Mulyanti, -NIDN0424077401
Thesis advisorTatang Kusmana, -NIDN0425056702
Uncontrolled Keywords: Hospitalisasi, Kecemasan ,Terapi bermain (mewarnai)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Keperawatan
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 09 Apr 2022 04:20
Last Modified: 22 May 2023 02:14
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/972

Actions (login required)

View Item View Item