PENGARUH METODE PEMBELAJARAN ROLE PLAYING BERBANTUAN MEDIA KOMIK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATAPELAJARAN IPS MATERI UANG KELAS 3 DI SDN 3 PUSPAHIANG

Yeni Nurhaeni, - (2019) PENGARUH METODE PEMBELAJARAN ROLE PLAYING BERBANTUAN MEDIA KOMIK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATAPELAJARAN IPS MATERI UANG KELAS 3 DI SDN 3 PUSPAHIANG. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
ABSTRAK YENI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I YENI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB V YENI.pdf

Download (500kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA YENI.pdf

Download (614kB)

Abstract

Mata pelajaran IPS merupakan salah satu pelajaran yang membahas tentang keilmuan dasar yang berhubungan dengan sosial, budaya yang lebih memntingkan pemahaman, hapalan, dan bukan berpikir secara logis sehingga cenderung kurang digemari oleh siswa karena banyaknya materi yang harus dihapal. Dengan demikian proses belajar mengajar pembelajaean di SD dituntut untuk dapat memberikan pemahaman yang bermakna bagi siswa. pembelajaran yang berlangsung dalam dunia pendidikan umumnya masih berpusat pada guru (teacher centered) dan bukan berpusat pada siswa (student centered). Dasar teori yang digunakan mengacu pada teori menurut Bath & Shermis (1997) dalam susanto (2016: 146) yaitu mengenai tujuan pendidikan IPS untuk membentuk dan mengembangkan pribadi warga negara yang baik salah satu cirinya mempunyai pengertian dan penghargaan terhadap sistem ekonomi yang berlaku. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode pembelajaran Role Playing berbantuan media komik terhadap prestaso belajaran IPS pada materi uang siswa kelas III di SD Negeri 3 Puspahiang Kecamatan Puspahiang. Manfaat dari penelitian ini diharapkan peneliti dapat mengetahui metode pembelajaran yang lebih interaktif bagi peserta didik serta dapat meningkatkan kreativitas dalam mengelola pembelajaran serta bagi institusi pendidikan penelitian ini dapat dikembangkan kedalam penelitian yang lebih detail sebagai bahan referensi dan dapat dijadikan sebgai metode alternatif yang dapat diterapkan untuk mengatasi dan meningkatkan prestasi belajar siswa. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode eksperimen dengan design Quasi esperimental design design bentukk Nonequivalent Control Group Design. Populasi dan sampel penelitian ini adalah siswa kelas III di SDN 3 Puspahiang, Kecamatan Puspahiang yang berjumlah 23 siswa. Hasil penelitian diperoleh nilai Thitung sebesar 4.912, sedangkan pada taraf signifikansi a=0.05 (dk=21) diperoleh nilai T tabel. Karena Thitung >Ttabel (4.912>1.721), maka Ho ditolak dan Ha diterima. Kesimpulannya terdapat yang signifikan bahwa prestasi belajar siswa yang menggunakn metode pembelajaran Role Playing berbantuan media komik berpengaruh terhadap prestasi belajar siswa

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorRahmat Permana, -NIDN0429018902
Thesis advisorBudi Hendrawan, -NIDN0421068603
Additional Information: HARDCOPY (SKP.PGSD.0025)
Uncontrolled Keywords: Prestasi Belajar Siswa, Metode pembelajaran Role playing, Media Komik
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 23 Mar 2021 19:03
Last Modified: 03 Jul 2023 03:40
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/234

Actions (login required)

View Item View Item