PENATALAKSANAAN TEKNIK AKUPRESUR UNTUK MENGURANGI NYERI DISMENORE - (LTA.0001)

Wulan Maharani, - (2019) PENATALAKSANAAN TEKNIK AKUPRESUR UNTUK MENGURANGI NYERI DISMENORE - (LTA.0001). KTI thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (689kB)
[img] Text
BAB I WULAN'.pdf

Download (719kB)
[img] Text
BAB V WULAN.pdf

Download (593kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA WULAN.pdf

Download (519kB)

Abstract

Dismenore disebut juga kram pada perut bagian bawah menyebar hingga ke punggung bawah, pinggang, panggul, paha atas hingga betis. Rata-rata wanita mengalami dismenore hingga lebih dari 50%. Nyeri mentruasi disebabkan oleh adanya rangsangan oleh prostaglandin yang berasal dari kontraksi rahim yang sangat intens saat mengeluarkan darah menstruasi dari dalam Rahim, jika nyeri menstruasi tidak segera ditangani makan akan mengarah pada masalah mental dan fisik.Tujuan dilakukan asuhan ini untuk mengurangi skala nyeri dismenore pada wanita remaja. Metode asuhan dilakukan pada 5 orang wanita remaja yang mengalami dismenore. Asuhan diberikan selama 20 menit dan dievaluasi 30 menit, 1 jam,2 jam dan 3 jam setelah dilakukan asuhan. Asuhan dilakukan di Kecamatan Purbaratu mulai tanggal 07 April – 04 Mei 2019. Sebelum dilakukan asuhan skala nyeri ratarata 4.2 dan setelah diberikan asuhan skala nyeri setelah 30 menit rata-rata 2.2, setelah 1 jam skala nyeri rata-rata 2,4, setelah 2 jam skala nyeri rata-rata 3.0 dan setelah 3 jam skala nyeri rata-rata 3.0. Dapat disimpulkan bahwa setelah dilakukan asuhan kebidanan penatalaksanaan Teknik Akupresur dapat menurunkan skala nyeri dismenore pada wanita remaja.

[error in script]
Item Type: Thesis (KTI)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorWinda Windiyani, -NIDN0424058605
Uncontrolled Keywords: Akupresur, Dismenore Primer.
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 25 Aug 2021 06:16
Last Modified: 15 May 2023 01:36
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/430

Actions (login required)

View Item View Item