Aditia Luanda, - (2020) PROFIL PERSISTENCE (KEGIGIHAN) MAHASISWA TINGKAT AKHIR UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TASIKMALAYA. Skripsi thesis, universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.
Text
ABSTRAK ADITIA.pdf Download (588kB) |
|
Text
BAB 1 ADITIA.pdf Download (839kB) |
|
Text
BAB V ADITIA.pdf Download (596kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA ADITIA.pdf Download (836kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil kegigihan (persistence) mahasiswa tingkat akhir angkatan 2015 yang sudah menempuh perkuliahan selama 4 tahun atau berstrata (S1). Studi deskriptif ini dilakukan kepada 10 Program Studi (S1) di Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya dengan jumlah sampel sebanyak 142 mahasiswa. Alat ukur yang digunakan berupa kuisioner yang merujuk pada grand teori dari Pury (Lopez, 2009) yang dirancang oleh peneliti pada tahun 2019. Hasil penelitian menunjukan bahwa kegigihan (persistence) mahasiswa tingkat akhir angkatan 2015 berada pada kategori tinggi dengan presentase sebesar 77.33%. Jumlah mahasiswa tingkat akhir yang berada pada kategori tinggi sebesar 85% atau 121 mahasiswa, selain itu terdapat 14% atau 20 orang mahasiswa yang temasuk dalam kategori sedang serta 1% atau 1 orang mahasiswa berada pada kategori rendah. Hal ini menunjukan bahwa secara umum mahasiswa tingkat akhir di Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya telah menunjukan kegigihan yang maksimal pada setap dimensi diantaranya memiliki keinginan serta kesadaran yang tinggi untuk mengejar tujuannya, melakukan usaha yang keras secara berkelanjutan, menanamkan karakter gigih dalam menyelesaikan permasalahannya, serta secara umum mahasiswa dapat bertahan dan melangkah maju meskipun mengalami berbagai tantangan dan kesulitan dalam pencapaian tujuannya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Additional Information: | (SKP.BK 0036) | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Kegigihan (persistence) | |||||||||
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Bimbingan Konseling | |||||||||
Depositing User: | Tsani Karimah | |||||||||
Date Deposited: | 06 Apr 2021 03:37 | |||||||||
Last Modified: | 07 Dec 2023 01:54 | |||||||||
URI: | http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/273 |
Actions (login required)
View Item |