PENGARUH TERAPI MUSIK DAN MUROTTAL TERHADAP PENURUNAN NYERI DISMENORE PADA SISWI SMPN12 KOTA TASIKMALAYA

Qanita Chairunn Nissa, - (2017) PENGARUH TERAPI MUSIK DAN MUROTTAL TERHADAP PENURUNAN NYERI DISMENORE PADA SISWI SMPN12 KOTA TASIKMALAYA. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
COVER Qanita Chairun Nissa.pdf

Download (136kB)
[img] Text
Abstrak Qanita Chairun Nissa.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I Qanita Chairun Nissa.pdf

Download (870kB)
[img] Text
BAB VII Qanita Chairun Nissa.pdf

Download (906kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA Qanita Chairun Nissa.pdf

Download (853kB)

Abstract

Dismenore adalah nyeri yang dirasakan saat hari pertama haid sehingga berdampak pada penurunan aktivitas pada seorang wanita yang mengalami nyeri. Terapi musik dan murottal salah satu non farmakologi untuk menurunkan nyeri dismenore.Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh terapi musik dan murrotal terhadap penurunan nyeri dismenore pada siswi SMPN 12 Kota Tasikmalaya. Metode penelitian menggunakan quasi experiment dengan pendekatan pretest-postest with control group design. Sampel 15 orang kelompok perlakuan 15 orang kelompok kontrol dengan teknik sampling purposive sampling. Instrument menggunakan Numeric Rating Scale ( NRS),terapi musik klasik beethoven dan surat Ar-rahman. Analisis data menggunakan uji paired T�test dan Independent sampels test. Hasil penelitian menunjukan ada pengaruh terapi musik dan murottal terhadap penurunan nyeri dismenore pada siswi SMPN 12 Kota Tasikmalaya dengan value 0,000. Tidak ada perbedaan penurunan nyeri dismenore yang dilakukan terapi musik dengan murottal dilihat dari hasil value 0,274. Berdasarkan hasil penelitian tersebut terapi musik dan murottal mampu menurunkan nyeri dismenore, maka dari itu perlu penelitian lebih lanjut tentang terapi non farmakologi untuk menurunkan nyeri dismenore lainnya.

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorYusuf Rifai Romli, -NIDN8807500016
Thesis advisorLilis Lismayanti, -NIDN0019067201
Additional Information: HARDCOPY (SKP.0689)
Uncontrolled Keywords: Dismenore, Nyeri, Terapi Musik dan Murottal
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Depositing User: Pustakawan UMTAS ,-
Date Deposited: 15 Jun 2023 02:07
Last Modified: 22 Jun 2023 07:43
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1468

Actions (login required)

View Item View Item