PROFIL KECENDERUNGAN EFIKASI DIRI KARIER SISWA KELAS XI SMK NEGERI RAJAPOLAH - (SKP.BK 0164)

Ta'lam Missalam, - (2023) PROFIL KECENDERUNGAN EFIKASI DIRI KARIER SISWA KELAS XI SMK NEGERI RAJAPOLAH - (SKP.BK 0164). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Ta’lam Missalam - COVER.pdf

Download (64kB)
[img] Text
Ta’lam Missalam - ABSTRAK.pdf

Download (791kB)
[img] Text
Ta’lam Missalam - BAB I.pdf

Download (909kB)
[img] Text
Ta’lam Missalam - BAB V.pdf

Download (792kB)
[img] Text
Ta’lam Missalam - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (952kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran umum kecenderungan efikasi diri karier, menganalisis dan mengevaluasi perbedaan tingkat efikasi diri karier siswa laki-laki dan perempuan pada siswa Kelas XI SMK Negeri Rajapolah. Penelitian ini menggunakan kuantitatif deskriptif. Instrumen yang digunakan adaptasi dari Career Decision Making Self-Efficacy Scale Short Form (CDMSE SF) yang dibuat oleh Nancy Betz. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas XI yang terdiri dari 390 siswa laki-laki dan 385 siswa perempuan. Teknik analisis data menggunakan perhitungan penyebaran data melalui perhitungan rata-rata dan standar deviasi, serta perhitungan persentase dan program SPSS 24.00 for windows dan uji beda menggunakan rumus One Way Anova. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa tingkat efikasi diri karier siswa kelas XI SMK Negeri Rajapolah masuk pada kategori sedang. Berdasarkan jenis kelamin terdapat perbedaan yang signifikan antara siswa laki-laki dan perempuan. Tingkat efikasi diri karier siswa perempuan berada pada kategori tinggi daripada pria. Dengan demikian implikasi layanan bimbingan dan konseling berdasarkan fungsi yaitu upaya untuk meningkatkan efikasi diri karier siswa yang rendah dengan menggunakan bimbingan karier

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorGian Sugiana Sugara, -NIDN0015128701
Thesis advisorMuhammad Muhajirin, -NIDN0418039101
Uncontrolled Keywords: Efikasi Diri Karier, Siswa, Bimbingan Karier
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Bimbingan Konseling
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 07 Jun 2023 02:20
Last Modified: 07 Jun 2023 02:20
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1406

Actions (login required)

View Item View Item