EFEKTIVITAS KONSELING COGNITIVE BEHAVIOR THERAPY UNTUK MENINGKATKAN HARDINESS PADA SANTRI REMAJA - (SKP.BK 0158)

Dea Sopia, - (2023) EFEKTIVITAS KONSELING COGNITIVE BEHAVIOR THERAPY UNTUK MENINGKATKAN HARDINESS PADA SANTRI REMAJA - (SKP.BK 0158). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Dea Sopia - COVER.pdf

Download (172kB)
[img] Text
Dea Sopia - ABSTRAK.pdf

Download (865kB)
[img] Text
Dea Sopia - BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Dea Sopia - BAB V.pdf

Download (902kB)
[img] Text
Dea Sopia - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (989kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN - Dea Sopia.pdf

Download (232kB)

Abstract

Menjadi seorang santri pada usia remaja dengan kondisi harus jauh dari rumah, orang tua, dan lingkungan sebelumnya, serta padatnya kegiatan yang diterima dari sekolah dan pesantren membuat santri sering mengeluh dan mengalami stress dalam akademik yang mengakibatkan santri sering menghindari aktivitas yang telah ditentukan oleh sekolah dan pesantren. Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektivitas konseling Cognitive Behavior Therapy (CBT) untuk meningkatkan Hardiness (ketangguhan) akademik pada santri. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen desain subjek tunggal (Singel subject research) dengan pola A-B-A. Populasi pada penelitian ini yaitu Pesantren SMA Al Muttaqin kota Tasikmalaya. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis visual yaitu dengan melihat langsung kecenderungan garis trend pada grafik dan analisis statistik yaitu menggunakan perhitungan PND (Percentage NonOverlapping Data) untuk menguji efektifitas intervensi yang diberikan. Hasil penelitian menunjukan adanya peningkatan skor ketangguhan akademik yang signifikan pada fase Baseline (A1), lalu intervensi (B) dan Baseline (A2). Dengan demikian konseling kognitif perilaku terbukti efektif dalam meningkatkan ketangguhan (Hardiness) akademik santri. Nilai keefektifan yang diperoleh klien pertama dengan skor rata-rata pada Baseline 59,67 menjadi 70,33 dan Standard Deviasi dengan skor 0,58 menjadi 7,99 jadi selisih skor yang didapatkan yaitu 9,66. Untuk klien kedua dengan skor rata-rata pada Baseline 56,67 menjadi 78,00 dan Standard Deviasi dengan skor 5,13 menjadi 5,61 jadi selisih skor yang didapatkan yaitu 21,33.

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorFeida Noorlaila Isti'adah, -NIDN0431018901
Thesis advisorAam imaduddin, -NIDN0418048404
Uncontrolled Keywords: Hardiness (Ketangguhan) akademik pada santri, konseling kognitif perilaku (CBT), Single Subject Research (SSR).
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > S1 Bimbingan Konseling
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 29 May 2023 04:32
Last Modified: 29 May 2023 04:32
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1348

Actions (login required)

View Item View Item