ASUHAN KEPERAWATAN PADA BAYI BERAT BADAN LAHIR RENDAH DENGAN METODE KANGURU UNTUK MENINGKATKAN BERAT BADAN DI RUANG PERINATOLOGI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. SOEKARDJO KOTA TASIKMALAYA - (KTI.1419)

Ayu Sri Lestari, - (2019) ASUHAN KEPERAWATAN PADA BAYI BERAT BADAN LAHIR RENDAH DENGAN METODE KANGURU UNTUK MENINGKATKAN BERAT BADAN DI RUANG PERINATOLOGI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. SOEKARDJO KOTA TASIKMALAYA - (KTI.1419). KTI thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
ABSTRAK AYU.pdf

Download (809kB)
[img] Text
BAB I AYU.pdf

Download (839kB)
[img] Text
BAB V AYU.pdf

Download (814kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA AYU.pdf

Download (812kB)

Abstract

Bayi dengan berat badan lahir rendah merupakan salah satu faktor resiko yang mempunyai kontribusi terhadap kematian bayi. Penatalaksanaan umum pada bayi BBLR yaitu mempertahankan suhu tubuh, pencegahan infeksi, pengaturan dan pengawasan intake nutrisi. Upaya yang dilakukan untuk mengatasi berbagai permasalahan pada bayi dengan berat badan lahir rendah dengan pelaksanaan perawatan metoda kanguru . Tujuan karya tulis ini adalah untuk menggambarkan asuhan keperawatan pada bayi berat badan lahir rendah dengan metode kanguru untuk meningkatkan berat badan di Ruang Perinatologi Rumah Sakit Umum Daerah dr. Soekardjo Kota Tasikmalaya. Studi kasus ini menggunakan metode deskriftif, hasil studi kasus ini saat dilakukan pengkajian metode berjumlah 2 bayi BBLR dengan BB lahir 1400gr, sedangkan klien kedua dengan BB lahir 1420gr. Metode kangguru dilakukan selama 6 hari, metode kangguru ini dilakukan 2 kali pada waktu pagi dan sore hari selama 2-4 jam. Penimbangan BB Bayi dilakukan sebelum dan sesudah dilakukannya metode kangguru. Hasil BB bayi terbukti pada klien 1 BB akhir meningkat menjadi 1440gr dan klien ke 2 BB akhir menjadi 1450gr diruang perinatologi RSUD kota Tasikmalaya, sehingga dapat disimpulkan bahwa metode kangguru efektif dalam meningkatkan BB bayi. Berdasarkan hasil asuhan keperawatan melakukan metode kangguru lebih maksimal secara efektif berdasarkan teori dan prosedur yang berlaku.

[error in script]
Item Type: Thesis (KTI)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorSri Mulyanti, -NIDN0424077401
Thesis advisorRosy Rosnawanty, -NIDN0406077701
Uncontrolled Keywords: BBLR, metode kanguru, keperawatan
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Keperawatan
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 07 Apr 2022 07:16
Last Modified: 19 May 2023 06:50
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/950

Actions (login required)

View Item View Item