PENGARUH UKURAN SERBUK SABUT KELAPA BERMATRIK POLYESTER TERHADAP UJI BENDING DAN UJI SCANNING ELECTRON MICROSCOPY (SEM)

Asep Romi Ramadhan, - (2022) PENGARUH UKURAN SERBUK SABUT KELAPA BERMATRIK POLYESTER TERHADAP UJI BENDING DAN UJI SCANNING ELECTRON MICROSCOPY (SEM). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Asep Romi R - COVER.pdf

Download (37kB)
[img] Text
Asep Romi R - ABSTRAK.pdf

Download (755kB)
[img] Text
Asep Romi R - BAB I.pdf

Download (772kB)
[img] Text
Asep Romi R - BAB V.pdf

Download (753kB)
[img] Text
Asep Romi R - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (981kB)

Abstract

Tanaman kelapa merupakan tanaman yang banyak dijumpai diseluruh pelosok Nusantara, sehingga hasil alam berupa kelapa di Indonesia sangat melimpah. Limbah serat buah kelapa sangat potensial digunakan sebagai penguat bahan baru pada komposit. Sabut kelapa mengandung serat yang merupakan material serat alami alternatif dalam pembuatan komposit. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruhs ukuran serbuk sabut kelapa terhadap sifat mekanis (uji bending dan uji SEM) dengan ukuran serbuk sabut kelapa 20, 40, 60 mesh fraksi volume 30% dan mengikuti standar material komposit ASTM D 790-03. Pengujian SEM dilakukan untuk mengetahui perbedaan kondisi permukaan spesimen akibat patahan dan proses pembuatan menggunakan metode hand lay up, foto SEM digunakan untuk menganalisa morfologi komposit serbuk kelapa dengan matrik polyester. Hasil penelitian uji bending ASTM D 790-03 menghasilkan nilai kekuatan bending tertinggi yaitu pada spesimen resin 102,9 MPa, spesimen ukuran 20 mesh 56,06 MPa, spesimen ukuran 40 mesh 55,41 Mpa, spesimen ukuran 60 mesh 55,22 Mpa. Hasil foto SEM Menujukan bahwa serbuk belum terikat sempurna, sehingga masih terdapat void dan retakan di daerah matriks yang kosong hal ini bisa disebabkan oleh terperangkapnyan udara dalam komposit pada saat pencetakan.

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorGugun Gundara, -NIDN0420117802
Thesis advisorAcep Wagiman, -NIDN0430076001
Additional Information: HARDCOPY (SKP.TM 0042)
Uncontrolled Keywords: Polyester, Sabut kelapa, Serbuk, Sifat mekanis
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Mesin
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 20 Jun 2023 07:15
Last Modified: 26 Jun 2023 02:12
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1512

Actions (login required)

View Item View Item