RANCANG BANGUN MODIFIKASI PULLER UNTUK MELEPAS DAN MEMASANG UNIVERSAL JOINT SECARA OTOMATIS - (SKP.TM 0034)

Asep Candra, - (2022) RANCANG BANGUN MODIFIKASI PULLER UNTUK MELEPAS DAN MEMASANG UNIVERSAL JOINT SECARA OTOMATIS - (SKP.TM 0034). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya.

[img] Text
Asep Candra - ABSTRAK.pdf

Download (906kB)
[img] Text
Asep Candra - BAB I.pdf

Download (979kB)
[img] Text
Asep Candra - BAB V.pdf

Download (827kB)
[img] Text
Asep Candra - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (829kB)

Abstract

Rancang Bangun Modifikasi Puller Untuk Melepas Dan Memasang Universal Joint Secara Otomatis” adalah judul penelitian yang bertujuan untuk membuat alat dan mengetahui cara kerja alat otomatis untuk pelepas dan pemasangan universal joint dan juga mengetahui waktu pelepasan dan Pemasangan universal joint secara otomatis. Metode yang di gunakan dalam penelitian ini yaitu metode literatur, metode ini merupakan kegiatan yang berkenan dengan metode pengumpulan daftar pustaka, membaca dan mencatat, serta mengelolah bahan penelitian. Desain alat pelepas dan pemasangan universal joint secara otomatis di rancang menggunakan bantuan software CAD solidworks professional 2016 dengan pandangan 2 dimensi dan 3 dimensi. Prinsip kerja alat yang dibuat ada 2 yaitu ketika tombol satu di tekan relay akan bekerja dan motor DC akan berputar searah jarum jam kemudian dongkrak akan naik ke atas dan ketika tombol dua di tekan motor DC akan berputar berlawanan arah jarum jam kemudian dongkrak akan turun. Waktu yang di peroleh pelepasan universal joint secara otomatis dengan hasil rata-rata 56,47 detik dan pemasangan dengan hasil rata-rata 13,40 detik”.

[error in script]
Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN
Thesis advisorGugun Gundara, -NIDN0420117802
Thesis advisorAcep Wagiman, -NIDN0430076001
Uncontrolled Keywords: Rancang Bangun, Modifikasi Puller Untuk Melepas Dan Memasang Universal Joint Secara Otomatis.
Divisions: Fakultas Teknik > S1 Teknik Mesin
Depositing User: Tsani Karimah
Date Deposited: 03 Jun 2022 09:56
Last Modified: 22 May 2023 01:34
URI: http://repository.umtas.ac.id/id/eprint/1016

Actions (login required)

View Item View Item